Disbudpar Kota Batam – Memperingati World Tourism Day 2025, Asosiasi Pelaku Pariwisata Indonesia (ASPPI) DPD Kepulauan Riau menggandeng Lembaga Adat Melayu (LAM) Kecamatan Nongsa, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Batam, serta masyarakat setempat untuk bergotong royong merawat Rumah Limas Potong di Kampung Melayu, Batu Besar, Nongsa, Sabtu (27/9/2025). Suasana penuh kebersamaan tampak sejak pagi, ketika puluhan peserta membersihkan halaman, merapikan lingkungan sekitar, hingga menyiram dan memperbaiki bagian rumah adat Melayu tersebut. Aksi peduli budaya ini dilakukan untuk menjaga kelestarian salah satu cagar budaya penting yang dimiliki Batam. Ketua DPD ASPPI Kepri, Justitia Primadona, menyampaikan bahwa kegiatan ini menjadi bentuk […]
Daily Archives: 30 September 2025
2 posts
Disbudpar Kota Batam – Seeracraft, sebuah Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) yang bergerak di bidang kerajinan anyaman berbahan dasar eceng gondok terus menunjukkan kiprahnya sebagai pelaku ekonomi kreatif di Kota Batam, Kepulauan Riau (Kepri). Usaha yang dirintis oleh Ibu Siti Rahma sejak tahun 2019 silam ini lahir sebagai jawaban atas tantangan ketersediaan bahan baku kerajinan di Batam, yang selama ini banyak didatangkan dari luar daerah. Dengan memanfaatkan potensi melimpah eceng gondok yang terdapat di sungai dan danau di Batam, Seeracraft berhasil menghadirkan produk kerajinan yang tidak hanya ramah lingkungan, tetapi juga memiliki daya saing di pasar lokal maupun mancanegara. […]